DLH Kab. Rembang mendampingi TPS 3R KSM “Sampah Berkah Abadi” Punjulharjo ke TPS 3R KSM “Anggrek Potro” kel. Potrobangsan kota Magelang. Kunjungan tersebut dihadiri langsung oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kab. Rembang dan Kepala Dinas Lingkungan Hidup kota Magelang
PEMAMTAUAN PENCEMARAN AIR LAUT DI PANTAI PURWOREJO
DLH Kab. Rembang pada hari ju’mat tgl 4 Oktober 2019 menuju lokasi pencemaran air laut di pantai Dusun Matalan, Desa Purworejo, Kecamatan Kaliori. Untuk melakukan pengambilan sampel air laut yang tercemar. Dalam kegiatan tersebut petugas berhasil mengambil sampel air laut yang tercemar dan beberapa ikan, kerang dan kepiting yang mati untuk selanjutnya di adakan uji […]
WORLD CLEANUP DAY 2019
Dinas Lingkungan Hidup bersama dinas terkait, aktifis Lingkungan, Masyrakat dan Pelajar mengikuti kegiatan WORLD CLEANUP DAY yang di laksanakan pada hari Sabtu tanggal 21 September 2019, adapun lokasi yang menjadi titik pemungutan sampah adalah kawasan Jembatan Karanggeneng dan Jembatan Kabongan lor. Dengan terselenggaranya kegiatan tersebut diharapkan pengurangan sampah di Kab. Rembang dapat di maksimalkan dan […]
KEGIATAN JUM’AT BERSIH PUNGUT SAMPAH PLASTIK
Dinas Lingkungan Hidup Kab. Rembang, Pada hari jum’at Tanggal 20/09/2019 jam 08:00 Melakukan kegiatan jum’at bersih di area Pasar kambing Desa sumberjo. Pelaksanaan kegiatan tersebut di hadiri sejumlah pegawai di Dinas Lingkungan Hidup dan Pelajar dari SMK. Kegiatan ini di harapkan rutin di laksanakan untuk menyambut penilaian Adipura yang akan datang, serta memberi contoh kepada […]
LOMBA MELUKIS MURAL DAN MEWARNAI
Dalam rangka memperingati hari Lingkingan Hidup sedunia tingkat kabupaten Rembang tahun 2019, Dinas Lingkungan Hidup Kab. Rembang, Menyelengarakan kegiatan Melukis dan Mewarnai Yang di selenggarakan di area taman Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Landoh Senin, 15 Agustus 2019. Kegiatan tersebut di ikuti Peserta pelajar dari tingkat SD, SMP, dan SMA yang bertemakan lingkungan hidup, Di harapkan […]
KEGIATAN JUM’AT BERSIH
Dinas Lingkungn Hidup Kab. Rembang jumat 30 Agustus 2019 mengadakan kegiatan Jumat bersih untuk menyambut penilaian adipura yang akan datang. Kegiatan tersebut melibatakan seluruh pegawai di lingkup Dinas Lingkungan Hidup baik itu PNS maupun non PNS dengan semangat bergotongroyong membersihkan beberapa lokasi titik pantau pagi itu.
TPA BERBENAH MENJELANG ADIPURA
DLH. Menjelang penilaian adipura Dinas Lingkungan Hidup Kab. Rembang mulai berbenah, Salahsatunya adalah pembenahan Tempat Pembuangan Akhir (TPA).
PEMBUATAN LRB DAN LUBANG TANAM DI LAPANGAN SULANG
Dalam rangka memperingati Hut XIX Ikatan Adhiaksa Dharamakarini dan Hari Bhakti Adhyaksa ke-59 tahun 2019, Pada hari minggu 14 Juli 2019 Jam 08.30 yang bertempat
MENGGANTI TANAMAN POT YANG MATI
(DLH). Dinas Lingkungan Hidup terus ber gerak untuk terwujutnya Rembang yang Asri salah satunya dengan melakukan perawatan rutin antara lain penyiraman, air merupakan salah satu syarat terjadinya fotosintesa. Kadar air yang diperlukan setiap tanaman berbeda-beda. pembersihan gulma agar pertumbuhan tanaman tidak terganggu, Tanaman juga perlu dipangkas jika tumbuhnya sudah melebihi area yang tersedia. Pemangkasan juga […]
KEGIATAN RUTIN PETUGAS KEBERSIHAN
Kegiatan rutin dilakukan Petugas kebersihan untuk mengurangi sampah agar tidak menumpuk di salah satu Tempat Pembuangan Sementara (TPS), Kurangnya kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada Kontainer Sampah yang disediakan sehingga masih ditemukan sampah yang berserakan diluar Kontainer sampah, hal ini akan memperlambat petugas kebersihan untuk mengangkut sampah menuju ke Tempat pembuanagan akhir (TPA).